Perempuan Merdeka (Mujeres Libres) Spanyol

Waktu baca: 20 menit.

Kondisi mayoritas masyarakat Spanyol diantara tahun 1920’an sampai dengan 1930’an cukup memprihatinkan. Khususnya bagi kaum perempuan, pada masa-masa ini di Spanyol terjadi pembagian gender yang cukup ekstrim. Secara ekonomi kaum perempuan sangat bergantung pada laki-laki, kerja-kerja rumah tangga serta kewajiban untuk mengurus anak menjadi tugas khusus kaum perempuan. Di kota dan di desa upah perempuan lebih rendah dari laki-laki. Sebagai contoh gaji rata-rata perhari pekerja laki-laki dari pagi hingga sore adalah 5 pesetas dan pekerja perempuan hanya setengahnya. Continue reading “Perempuan Merdeka (Mujeres Libres) Spanyol”

Tragedi Emansipasi Perempuan

oleh Emma Goldman

Saya mulai dengan sebuah pengakuan: terlepas dari semua teori politik dan ekonomi, mengobati perbedaan mendasar antara berbagai kelompok dalam umat manusia, terlepas dari perbedaan kelas dan ras, terlepas dari semua garis batas buatan antara hak perempuan dan hak laki-laki, saya percaya bahwa ada titik dimana perbedaan ini dapat bertemu dan tumbuh menjadi satu kesatuan yang sempurna.

Dengan ini saya tidak bermaksud untuk mengusulkan perjanjian damai. Antagonisme sosial umum yang telah mengakar dalam seluruh kehidupan masyarakat kita hari ini, dibawa melalui kekuatan lawan dan kepentingan yang bertentangan, akan hancur berkeping-keping saat reorganisasi kehidupan sosial kita berdasarkan prinsip-prinsip keadilan ekonomi telah menjadi kenyataan. Continue reading “Tragedi Emansipasi Perempuan”